Bismi-llāhi r-raḥmāni r-raḥīm in the name of Rabb, most Gracious, most Merciful.
Permainan ini bisa dilakukan untuk umur 2 tahunan ya bu, biasa nya mereka akan penasara dengan tutup dan buka botol air minum. Sebenarnya, anak umur satu tahun lebih sudah penasaran untuk bisa buka tutup botol. Karena saat bermain si adik Daud begitu penasaran dan ingin mencoba. Saat diberikan kesempatan memang kemampuanya belum sampai. Untuk itu bisa di buat sendiri ya permainan ini.
Yang di butuhlan adalah beberapa potongan botol bekas, kardus dan lem.
Adapun manfaat dari permainan ini adalah
1. Mengasah ketepatan
2. Melatih kesabaran
3. Melatih konsentrasi
4. Melatih kordinasi tangan dan mata
5. Melatih motorik halus
Cara bermain :
1. Siapkan alat
2. Ajak anak untuk berdoa sebelum belajar
3.Terangkan kepada anak bagaimana cara bermain
4. Ulangi bermain sampe anak merasa cukup
5. Akhiri dengan membaca penutup majelis
سُبْحانَكَ اللَّهُمَّ وبِحَمْدِكَ أشْهَدُ أنْ لا إِلهَ إِلاَّ أنْتَ أسْتَغْفِرُكَ وأتُوبُ إِلَيْكَ
Ya allah bantu, bimbing kami..
0 comments:
Post a Comment